Sebetulnya Flock bukan pemain baru dalam dunia web browser, Flock yang pada awal tahun 2007 telah dirintis, dan kini ada versi 2.5. Flock merupakan browser dengan base system Mozilla yang dikhususkan bagi pengguna situs jejaring sosial.
memang sih untuk saat ini bisa dipastikan bahwa Flock telah menghentikan system udate terhadap browsernya, tetapi browser Flock ini sangat cocok digunakan oleh mereka-mereka yang tidak suka update browser, atau ‘kurang senang terhadap update yang terlalu sering pada browser’.
Nah untuk anda yang malas akan update-update dan terkadang tenggangu saat berselancar di dunia internet, mungkin browser Flock Flock bisa di jadikan pilihan, dimana update dari browser ini sendiri sudah di hentikan, namun software browser ini sudah cukup powerfull untuk membuka berbagai macam konten yang terdapat di internet selain itu anda bisa menggunakan add-on yang sama dengan firefox (tergantung versinya ya), dan lagi flock ini tidak banyak memakan sumber ‘resource’ yang terdapat pada RAM (Random Access Memory).
tertarik untuk menggunakan Browser Flock ? Berikut tahapan untuk menginstallannya pada ubuntu anda